Heran Lihat Kondisi Jalan, Rahayu: Sudah Lama Saya Tidak Kunjungi Rumah Famili

    Heran Lihat Kondisi Jalan, Rahayu: Sudah Lama Saya Tidak Kunjungi Rumah Famili

    ROKAN HILIR - Rahayu salah seorang  warga Kepenghuluan Padamaran, Kecamatan Pekaitan melintasi jalan yang telah diaukas oleh TMMD ke-111 Kodim 0321/Rohil, Minggu (18/07/2021). Dia sangat takjub setelah melihat perubahan kondisi jalan di Dusun Rejo Mulyo, Kepenghuluan Suak Temenggung saat inii.

    Rahayu yang masih seorang  pelajar ini  mengatakan bahwa dirinya melintasi jalan ini untuk melihat langsung kondisi jalan yang telah di aukas oleh TNI.

    “Sudah lama saya tidak berkunjung ke rumah family saya di Suak Temenggung ini, ”tuturnya.

    Dia menjelaskan selama ini jalan jelek sehingga dirinya enggan mengunjungi sanak familinya di Suak Temenggung. Karena sebelumnya jalan penuh dengan lubang yang bisa membahayakan keselamatan.  

    “Tapi saat ini saya sangat terkejut dan takjub atas perubahan sarana jalan di Dusun ini. Kalau sudah begini kondisinya saya akan sering-sering berkunjung kesini, ” ucapnya. (andi/***)

    riau rohil
    Andy Gunawan Riothallo

    Andy Gunawan Riothallo

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Rohil Serahkan Seekor Hewan Qurban...

    Artikel Berikutnya

    Warga Lihat Kondisi Aukas Jalan Program...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Situasi Jelang Natal dan Tahun Baru, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Sampaikan Pesan-Pesan Keamanan Kepada Masyarakat
    Putu Kambang: Cerita Rasa dari Lengayang yang Tak Lekang Waktu
    Kasad Hadiri Indonesia Open Military Style Drum Corps Competition Panglima TNI Cup 2024
    Program Ketahanan Pangan,  Zona Bakamla Tengah Tanam 10.000 Bibit Cabai
    Hendri Kampai: Menakar Kinerja KPK Memberantas Korupsi, Sebuah Refleksi Angka dan Realita

    Ikuti Kami